Jalan Sudah Mulai Tertutup, Pegawai Lapstrinuka Tebas Tanaman Liar

    Jalan Sudah Mulai Tertutup, Pegawai Lapstrinuka Tebas Tanaman Liar
    Jalan Sudah Mulai Tertutup, Pegawai Lapstrinuka Tebas Tanaman Liar

    Cilacap - Tidak bisa dipungkiri bahwa Nusakambangan merupakan sebuah pulau yang dipenuhi dengan tanaman dan pepohonan liar. Sekarang ini, kondisi tenaman liar yang tumbuh itu sudah hampir merambat ke jalanan Nusakambangan. Jika dibiarkan terus menerus, jalanan Nusakambangan akan terpenuhi dengan tanaman liar yang dapat mengganggu pengguna jalan. Hari ini, pegawai Lapas Terbuka Nusakambangan Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Jawa Tengah bergotong royong menebas tanaman liar tersebut, Sabtu (24/12/22).

    Dengan bermodalkan 4 mesin pemotong rumput dan sabit, para pegawai Lapas Terbuka Nusakambangan memulai aksi tebas tanaman liar. Dimulai dari samping kanan kiri area Lapas, aksi tebas tersebut berlanjut hingga ke Goa Ratu. Dalam kegiatan ini, Kalapas Terbuka Nusakambangan (Marsito) juga turut andil dalam aksi tebas tanaman liar tersebut. 

    Kalapas berpesan agar kegiatan ini rutin dilakukan, agar jalanan di Nusakambangan ini bersih dari tanaman liar.

    #lapstrinuka
    #kemenkumhamjateng
    #kemenkumhamri
    #AYuspahruddin

    kemenkumhamri ditjenpas kemenkumhamjateng
    Harun Halis Wonowijoyo

    Harun Halis Wonowijoyo

    Artikel Sebelumnya

    Merdeka Dari Paham Radikal 3 Napiter Ucap...

    Artikel Berikutnya

    Sumbar Dukung Kongres IPNU Tahun 2021 Diadakan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polsek Talun "Ngopi Aspirasi/Jumat Curhat" Bersama Guru dan Wali Murid TK Yarqi Ds. Sampiran
    Polsek Sedong Menghadiri Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1446H di halaman masjid Babussalam Desa Kertawangun.
    Rutan Kudus Gelar Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda Ke - 96 Tahun 2024
    Sambangi warga Yang Sedang Kumpul/Nongkrong, Patroli Polsek Sumber, Ajak Warga Jaga Kamtibmas Yang Kondusif

    Ikuti Kami